Date Post :2023-12-08 07:05:15

Gambaran Penjualan Kacamata Dengan Kelainan Miopia Tinggi Di Toko Kacamata Cahaya Netra Bekasi Tahun 2022 Sampai 2023

Abstract
Dalam perusahaan dagang, proses penjualan merupakan kegiatan yang sangat pentinguntuk keberlangsungan hidup perusahaan. Persediaan adalah salah satu hal yang harus diperhatikan dalam suatu proses penjualan karena berpengaruh langsung terhadap kelancaran proses penjualan. Persediaan dalam penelitian ini difokuskan pada persediaan Lensa dengan ukuran mines tinggi. Dengan adanya lensa mines tinggi yang sesuai dengan jumlah kebutuhan proses penjualan, tersedia tepat waktu saat dibutuhkan dan memiliki kualitas tinggi, tentunya sangat mendukung proses penjualan dapat berjalan dengan lancer. Dalam penelitian ini peniliti menggunakan data sekunder sebagai penelitian dan pengambilan data dengan cara dokumentasi di Toko Kacamata Cahaya Netra Bekasi untuk melihat laporan data penjualan kacamata miopia tinggi dalam satu tahun ini yaitu pada bulan April 2022 sampai dengan bulan maret 2023, peneliti melakukan penelitian dengan analisis data deskriptif karena peneliti dapat memperoleh gambaran lengkap dari data baik dalam bentuk verbal atau numerik yang berhubungan dengan data penjualan Kacamata dengan kelainan miopia tinggi di Toko Kacamata Cahaya Netra. Hasil penelitian ini menunjukan dimana penjualan kacamata dengan kelainan miopia tinggi di Toko Kacamata Cahaya Netra Bekasi selama satu tahun.

keywords
Penjualan kacamata dengan kelainan miopia tinggi

URL

Refrensi
Abdullah, Ridwan. (2013). Inovasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara; Amiruddin dan Zainal Asikin, (2006) “ Pengantar Metode Penelitian Hukum, Jakarta Rajawali Press”; Azwar, Saifuddin. (2007). “Metode Penelitian. Pustaka Pelajar: Yogyakarta Holden; BA, Fricke TR, Wilson DA, Jong M, Naidoo KS, Sankaridurg P, dkk. Prevalensi Global Miopia dan Miopia Tinggi serta Tren Temporal dari tahun 2000 hingga 2050. Oftalmologi . 2016; 123 ( 5 ):1036–42. [ PubMed ] Google [Cendekia]; Basu Swastha Dharmmesta. (2014) “Manajemen Pemasaran. BPFE:Yogyakarta. sidarta ilyas. penuntun ilmu penyakit mata, Jakarta. Balai penerbit fkui; Hadi, Sutrisno. 2004. Penelitian Research. Yogyakarta: BPFE; Harrison Jr, Walter T, Charles T. Horngren, C. William Thomas, Themin Suwardy,2012, Akuntansi Keuangan. International Financial Reporting Standards-IFRS , Edisi 8, Jilid I, Jakarta: Erlangga; Ilyas, Sidarta. Dasar Teknik Pemeriksaan Dalam Ilmu Penyakit Mata. Jakarta: Balai Penerbit FK UI. 2010; Kotler, Philip and Kevin Lane Keller, (2016). Marketing Managemen, 15th Edition, Pearson Education,Inc; Kotler, Philip and Gary Amstrong. (2016). Prinsip-prinsip Pemasaran. Edii13. Jilid 1. Jakarta:Erlangga Kotler, Philip dan Amstrong, Gary, (2014), Principles of Marketing, 12th Edition, Jilid 1 Terjemahan Bob Sabran Jakarta : Erlangga.